5 Mahasiswa FEBI IAIN Surakarta Juarai Kejuaraan Internasional Pencak Silat Pakubumi Open ke VII

FEBI News | Prestasi gemilang dalam bidang olahraga kembali ditorehkan oleh para mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Surakarta. Sebanyak 5 orang mahasiswa dari berbagai prodi FEBI menyabet 5 medali dalam Kejuaraan Internasional Pencak Silat Pakubumi Open ke VII. Kejuaraan Pencak Silat ini diselenggarakan pada 23–25 Agustus 2019 di GOR Futsal ITB Jatinangor. Kejuaraan ini […]

Selamat.. Mahasiswa FEBI IAIN Surakarta Juara PIONIR IX UIN Maulana Malik Ibrahim Malang

[ngg src=”galleries” ids=”9″ display=”basic_slideshow”] Pekan Ilmiah, Olahraga, Seni dan Riset (PIONIR) merupakan ajang penyelenggaraan kompetisi keilmuan, olahraga, seni dan riset tingkat nasional mahasiswa Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) Kementerian Agama RI. Tahun 2019 ini PIONIR ke IX diselenggarakan di UIN Maulana Malik Ibrahim Malang pada tanggal 15-21 Juli 2019 dan diikuti oleh 58 PTKIN […]

SELAMAT!!! Galeri Investasi Syariah FEBI IAIN Surakarta juara 3 lomba 10 days challenge tingkat nasional

Rabu 22 mei 2019. Kabar gembira datang dari Galeri Investasi Syariah FEBI IAIN Surakarta yang mengikuti lomba 10dayschallenge tingkat nasional yang diikuti oleh seluruh Galeri Investasi di Indonesia. Kegiatan 10dayschallenge ini diadakan oleh Bursa Efek Indonesia. Dalam lomba ini dicari 10 besar Galeri Investasi yang bisa melakukan open account atau pembukaan akun baru terbanyak dalam […]

Tim Futsal FEBI Juara 3 di event kejuaraan Futsal Jateng-DIY

Minggu, 28 April 2019 telah menjadi kabar gembira sekaligus kabar kebanggaan bagi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Surakarta. Yaitu kegembiraan Tim Futsal FEBI yang telah berhasil memperoleh juara 3 dalam ajang kompetisi futsal antar Fakultas Ekonomi se Jateng-DIY yang diadakan di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) dalam event “Gladiator Competition (27-28 April 2019)”. Prestasi ini […]

Tim FRESH Juara Tiga LKTI TEMILREG FOSSEI JATENG 2019

Temu Ilmiah Regional (Temilreg) Jawa Tengah 2019 dilaksanakan di  Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga pada tanggal 23-25 Maret. Temilreg merupakan acara tahunan yang dilakukan FoSSEI (Forum Silaturahmi Studi Ekonomi Islam). Mengangkat tema “Optimalisasi  Wakaf dan Sociopreneur Untuk Mengembangkan Industri Halal di Jawa Tengah”. Temu ilmiah ini dikemas dengan berbagai acara, seperti olimpiade; lomba karya […]

Mahasiswa FEBI meraih 10 besar finalis Debat Nasional di Riau

Arian Agung Prasetyawan adalah Salah satu mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam yang tergabung dalam tim debat IAIN Surakarta berhasil menjadi sepuluh besar finalis lomba debat nasional  dalam serangkaian event Sayembara Bidikmisi Nasional yang diadakan oleh FORMADIKSI UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Acara tersebut diselenggarakan pada  19-23 Maret 2019 serta diikuti oleh 16 finalis yang […]

KSPM Ikuti Kompetisi StockLab Nasional

Surakarta – Kelompok Studi Pasar Modal (KSPM) mengirimkan 14 perwakilannya dalam kompetisi StockLab yang diselenggarakan oleh Kantor Otoritas Jasa Keuangan (KOJK) Surakarta di Kantor OJK Surakarta, pada hari Kamis, 20 April 2017. Dalam keikutsertaannya, KSPM IAIN Surakarta tidak hanya mengirimkan 14 perwakilannya sebagai peserta, namun ikut berpartisipasi dengan mengirimkan 5 perwakilannya sebagai wasit dalam kompetisi tersebut. Dalam […]

previous arrow
next arrow
Slider

 

Prestasi Mahasiswa Prodi Perbankan Syariah
Prestasi Mahasiswa Prodi Manajemen Bisnis Syariah

Prestasi Mahasiswa Prodi Akuntansi Syariah