Informasi Terkini

Teman Sedekah salurkan Paket Suplemen Imun Booster bagi Mahasiswa yang sedang Isolasi Mandiri

FEBI News| Beberapa mahasiswa FEBI UIN Raden Mas Said terdampak covid 19, mereka kemudian melakukan isolasi mandiri di tempat tinggal masing-masing. Untuk membantu kebutuhan pokok mahasiswa tersebut, Teman Sedekah salurkan bantuan paket sembako dan Suplemen Imun Booster kepada mahasiswa terdampak, seperti madu, vitamin, masker dan lainnya. Tercatat ada enam orang mahasiswa yang melakukan isolasi mandiri […]

Kegiatan Terkini

Sekjen Kemenag RI resmikan Taman Moderasi di FEBI UIN RM Said Surakarta

FEBI News| Sekretaris Jenderal Kementerian Agama RI Prof. Dr. H. Nizar, M.Pd didampingi oleh Rektor UIN Raden Mas Said Prof. Dr. H. Mudofir, M.Pd secara langsung meresmikan Taman Moderasi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN RM Said Surakarta. Acara peresmian dilaksanakan hari ini Jum’at 16/6/2021 dengan dihadiri para pimpinan dan pejabat dilingkungan Kampus UIN […]

Kegiatan Terkini

Siapkan Kerjasama Pengembangan Bisnis dan Ekonomi di Pesantren, Bank Indonesia-HEBITREN- FEBI IAIN Surakarta lakukan Kolaborasi

FEBI News| Jum’at 28/05/2021 FEBI IAIN Surakarta mendapatkan kunjungan dari perwakilan Bank Indonesia KWP Solo dan Pengurus HEBITREN Solo Raya. Acara kunjungan ini dalam rangka penyiapan kerjasama pengembangan Ekonomi dan Bisnis antara BI – HEBITREN dan FEBI IAIN Surakarta. Hadir dalam acara ini Dekan FEBI Dr. M. Rahmawan Arifin, M.Si, Wakil Dekan 1 Dr. Awan […]

Kegiatan Terkini

Sidang Senat Terbuka IAIN Surakarta kukuhkan Prof. Dr. H. Sri Walyoto, MM. Ph.D Sebagai Guru Besar bidang Ilmu Ekonomi

FEBI News| Sidang Senat terbuka IAIN Surakarta resmi mengukuhkan Prof. Dr. H. Sri Walyoto, MM. Ph.D sebagai guru besar dalam bidang ilmu ekonomi, pada hari ini rabu (17/03/2021). Bertempat di Gedung utama Graha IAIN Surakarta tepat pukul 8.30 acara resmi dibuka dan seluruh anggota Senat IAIN Surakarta memasuki gedung graha. Diiringi tarian adat topeng ireng […]

Kegiatan Terkini

Kolaborasi dengan DT Peduli Surakarta, FEBI lakukan Pengabdian Kepada Masyarakat Desa Tangguh Kab. Sragen

FEBI News| Pengabdian Kepada Masyarakat yang dilakukan oleh Dosen FEBI kali ini dilaksanakan secara Kolaboratif. Menggunakan metode Activity Based Community Development, PKM bertujuan mendampingi masyarakat untuk meningkatkan tingkat ekonomi di tengah pandemi covid 19. Tema yang diusung adalah Peningkatan Kualitas SDM, Literasi Keuangan dan Digitalisasi Marketing produk-produk pertanian Desa Tangguh. PKM dilaksanakan oleh tim dosen […]

Informasi Terkini

92 Mahasiswa FEBI ikuti Wisuda ke-46 IAIN Surakarta

FEBI News| Sidang Senat Terbuka dalam rangka Wisuda Sarjana dan Pasca Sarjana IAIN Surakarta resmi dilaksanakan pada hari ini Rabu (10/03/2021). Tercatat sebanyak 92 Wisudawan dan wisudawati dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Surakarta mengikuti acara wisuda hari ini. Dengan rincian wisudawan dari Prodi PBS sebanyak 32 orang, Prodi AKS 32 Wisudawan, dan Prodi […]

Informasi Terkini

Temukan Inovasi Konten Marketing Produk Anyaman, 2 Mahasiswa PPL FEBI berhasil Kembangkan UMKM Sojana Indonesia

FEBI News| Kelompok Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) yang beranggotakan Andini Nur Fadillah dan Nadya Nurindah Ira Safitri telah resmi menyelesaikan kegiatan PPL selama satu bulan . Kelompok ini melaksanakan PPL di Sojana Indonesia yang merupakan UMKM bidang usaha anyaman. Sojana Indonesia didirikan oleh Ibu Yulfa Nafisah pada Tahun 2017 dan berdomisili di Surakarta. Pada saat […]

Alamat

Jl. Pandawa No.14, Pucangan, Kartasura, Sukoharjo

Layanan Akademik

Senin – Jumat
08:00  – 15 :00 WIB

If you have any question, feel free to contact us

Newsletter

Join our newsletter for latest Updates
[mc4wp_form id="625"]