Kegiatan

Unggul dalam Prestasi, Bakat, serta Softskill, Pekan Prestasi dan Kreasi Mahasiswa hasilkan Duta Ekonomi Syariah tingkat Fakultas

FEBI News| Lomba Duta Ekonomi Syariah merupakan bagian dari Pekan Prestasi dan Kreasi Mahasiswa (PEPSIMA). Lomba ini telah melewati serangkaian kegiatan yaitu pendaftaran, technical meeting babak penyisihan, babak penyisihan tes tulis, dan pengumuman tes tulis. Pada Minggu, 18/7/2021 telah dilaksanakan tahapan wawancara yang diujikan langsung oleh para dewan juri ahli yaitu, Adhelia Desi Prawestri, S.Pd., […]

Informasi Terkini

Semangat Awali Perkuliahan, Seluruh Dosen Pembimbing Akademik siap berikan Bimbingan pada Pengisian KRS Mahasiswa

FEBI News| Masa perkuliahan Semester Ganjil TA 2021/2022 akan dimulai pada 30 Agustus sampai dengan 6 Desember 2021. Sedangkan untuk masa pengisian KRS akan dilaksanakan pada 25-26 Juli 2021. Pengisian KRS secara daring melalui SIAKAD dan proses bimbingan akademik/perwalian menggunakan aplikasi FEBI One Touch. Memasuki awal perkuliahan semester baru ini, seluruh Dosen Pembimbing Akademik (DPA) […]

Kegiatan Terkini

Paparkan Isu-isu Ekonomi Kontemporer, Peserta Kompetisi Mahasiswa Berprestasi dapatkan Apresiasi dari Dewan Juri

FEBI News| Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Mas Said Surakarta menggelar serangkaian acara Pekan Prestasi dan Kreasi Mahasiswa (PEPSIMA). Kali ini bidang yang dilombakan adalah Mahasiswa Berprestasi (MAWAPRES). Lomba MAWAPRES melewati serangkaian kegiatan yaitu pendaftaran, pengumpulan karya tulis ilmiah, dan motivation letter. Hari ini Sabtu, 17 Juli 2021 sebagai tahapan wawancara yang diujikan […]

Kegiatan Terkini

Bukan Sekedar Jago Adu Argumen, Kompetisi Debat Mahasiswa FEBI hasilkan Pemikir Hebat bidang Ekonomi

FEBI News | Final Lomba Debat Ekonomi Islam sukses digelar pada hari ini Jum’at, 16 Juli 2021. Lomba Debat Ekonomi Islam merupakan salah satu rangkaian acara Pekan Prestasi dan Kreasi Mahasiswa (PEPSIMA) Fakultas Ekonomi dan Islam (FEBI) IAIN Surakarta. Tujuan utama untuk mewadahi mahasiswa FEBI IAIN Surakarta dalam menyalurkan minat dan bakatnya dalam bidang debat […]

Kegiatan Terkini

Ikuti Tes Wawasan Kebangsaan dan Kepemimpinan, 21 Peserta Seleksi Duta Ekonomi Syariah paparkan Sejarah Tokoh Ekonomi Inspiratif

FEBI News| Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Mas Said Surakarta menggelar serangkaian acara Pekan Prestasi dan Kreasi Mahasiswa (PEPSIMA). Acara PEPSIMA ini merupakan acara perdana yang digelar oleh FEBI IAIN Surakarta sebagai wadah mahasiswa untuk menyalurkan minat dan bakatnya. Selain itu, sebagai ajang penjaringan mahasiswa berprestasi FEBI IAIN Surakarta yang akan menjadi wakil […]

Kegiatan Terkini

Adu Kreatifitas dan Inovasi, Peserta 5 Besar Start Up Business Competition kobarkan Semangat Prestasi pada PEPSIMA 2021

FEBI News | Lima besar Finalis Start Up Business Competition beradu kretifitas dan Inovasi model bisnis yang mereka rancang. Kegiatan ini merupakan bagian Pekan Prestasi dan Kreasi Mahasiswa (PEPSIMA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Mas Said Surakarta yang diselenggarakan pada hari ini Rabu 14 Juli 2021. Lomba ini merupakan agenda perdana di Lingkungan […]

Alamat

Jl. Pandawa No.14, Pucangan, Kartasura, Sukoharjo

Layanan Akademik

Senin – Jumat
08:00  – 15 :00 WIB

If you have any question, feel free to contact us

Newsletter

Join our newsletter for latest Updates
[mc4wp_form id="625"]