Kegiatan Terkini

Tips Meraih Prestasi Akademik: Cerdas dan tepat, Event Perdana pada Program Kelas Peminatan Akademisi Prodi Perbankan Syariah

FEBI News| Kelas peminatan tahun ajaran 2021-2022 semester ganjil secara perdana dilaksanakan Sabtu (25/9/2021). Kelas pada prodi Perbankan Syariah dibuka dengan kelas peminatan akademis dengan tema “Meraih Prestasi Akademik : Cerdas Dan Tepat”. Kegiatan dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting diikuti oleh seluruh mahasiswa semester 5 prodi Perbankan Syariah FEBI UIN Raden Mas Said. Pada […]

Kegiatan Terkini

Dosen FEBI UIN Raden Mas Said menjadi Pembicara pada Pelatihan Pemasaran UMKM Wanita Katolik Republik Indonesia

FEBI News| Salah satu dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Mas Said Surakarta, Helti Nur Aisyiah, S.Pd., M.Si., menjadi pembicara pada pelatihan yang diselenggarakan oleh Organisasi Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) Ranting Jaten. Pelatihan tersebut bertajuk “Pemanfaatan Teknologi Informasi sebagai Upaya Peningkatan Pemasaran Produk UMKM pada Masa Pandemi” dan diselenggarakan di Balai Desa […]

Kegiatan Terkini

Dorong Mahasiswa Menabung Emas, FEBI tandatangani MoU bersama PT. Pegadaian

FEBI News| Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Raden Mas Said Surakarta menggelar acara Penandatanganan Kerjasama dengan PT. Pegadaian pada Senin, 13 September 2021 bertempat di selasar Jujugan Café. Acara ini dihadiri oleh Dekan FEBI Dr. Rahmawan Arifin, S.E, M.Si, Wakil Dekan 1  Dr. Awan Kostrad Diharto, S.E, M.Si, Wakil Dekan 2 Dr. Hj. […]

Informasi Terkini

Mahasiswi Perbankan Syariah FEBI UIN Raden Mas Said Surakarta ikuti Program Akademik Internasional IT-YIELDS UMY

FEBI News| Mahasiswi Perbankan Syariah FEBI UIN Raden Mas Said Surakarta mengikuti program akademik internasional yaitu Online Summer School International Training for Young Islamic Economic Leaders (IT-YIELds). IT-YIELds merupakan program internasional yang diselenggarakan pada 19 Juli – 19 Agustus 2021 oleh Jurusan Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Dia adalah Veronita Sukmawati dari […]

Kegiatan Terkini

Menjawab Tantangan dalam Pengembangan Ekonomi Syariah, Diskusi Dosen Hadirkan Pakar Ekonomi Syariah dan Praktisi

FEBI News| Unit konsorsium dosen kembali menggelar kegiatan diskusi dosen secara online melalui aplikasi zoom dan chanel youtube FEBI Tv dengan tema “Tantangan dalam Pengembangan Ekonomi Islam”. Acara ini menghadirkan narasumber pertama yaitu Dr. Abdul Qoyum, SEI, M.Sc.Fin yang merupakan doctor muda dan telah banyak kiprahnya dalam pengembangan ekonomi syariah juga sebagai Kaprodi Ekonomi Syariah […]

Kegiatan Terkini

Placement Test Mahasantri Pesmadin FEBI 2021 telah Selesai, Pengumuman akan dipublikasikan Pekan Depan

FEBI News| Pembagian kelas Pesantren Mahaiswa Diniyah (PESMADIN) FEBI dengan placement test telah usai, placement test ini untuk mahasiswa baru Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Mas Said Surakarta. Dilaksanakan pada Hari Senin-Kamis tanggal 30 Agustus-02 September 2021 langsung dibawah pengawsan pengasuh pesmadin bapak H. Nur hidayah Al amin, Lc., ME.Sy. kepada seluruh Program […]

Alamat

Jl. Pandawa No.14, Pucangan, Kartasura, Sukoharjo

Layanan Akademik

Senin – Jumat
08:00  – 15 :00 WIB

If you have any question, feel free to contact us

Newsletter

Join our newsletter for latest Updates
[mc4wp_form id="625"]